Memanjangkan garis:
Memanjangkan garis untuk menggambar selalu dilaksanakan, karena dalam menggambar tentu tidak salalu benar pada tahap awalnya, kadang berubah rencana awal dengan pelaksanaannya.
Untuk memanjangkan garis ada 2 cara :
1. Garis yang sudah ada diklik dengan mouse sehingga garis tsb menjadi garis putus2 dan muncul 3 titik 2 tepi dan 1 tengah, untuk memanjangkannya cukup diklik pada ujung yang akan dipanjangkan geser dan selanjutnya diklik pada tempat yang diinginkan, untuk mengakhirinya tekan enter/ esc.
2. Garis yang akan dipanjangkan dibatasi oleh garis yana lain, caranya dipilih icon extend lalu diklik lanjutkan tekan enter, kemudian diklik ujung yang akan dipanjangkan, untuk mengakhirinya tekan enter/ esc.
Memotong Garis :
Untuk memotong garis syaratnya harus ada garis sebagai pemotongnya, sedangkan garis pemotong harus pada posisi saling silang dengan garis yang akan dipotong.
Cara memotongnya adalah : dipilih icon trim, kemudian diklik icon tersebut lalu tekan enter, pilih bagian garis yang akan dipotong/ dihilangkan kemudian diklik
Tidak ada komentar:
Posting Komentar